Selasa, 26 September 2023
Dalam Rangka Tertib administrasi pengelolaan tunjangan kinerja dan transportasi hakim, Biro Keuangan Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI mengadakan kegiatan Sosialisasi Pengelolaan Tunjangan yang diselenggarakan secara daring melalui aplikasi zoom meeting yang diikuti oleh Ibu Risma Meyditia, S.E (Penyusun Laporan Keuangan) dan Ibu Siti Ernawati, A.Md (Pengelola Barang Milik Negara) diruangan Media Center PTUN Makassar

Laporan Tahunan Mahkamah Agung Republik Indonesia Tahun 2024
Rabu, 19 Februari 2025 Ketua PTUN Makassar Bapak Fajar Wahyu Jatmiko, S.H. menghadiri Sidang Istimewa Laporan Tahunan (Laptah) Mahkamah Agung