Penerimaan Siswa Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMKN 1 Gowa
Rabu, 10 Juli 2024
Kasub Kepegawaian, Organisasi, dan Tata Laksana Bapak Amri, S.Kom., M.I.Kom. menerima Siswa Magang SMKN 1 Gowa sebanyak 1 orang yang akan melaksanan kegiatan selama 5 bulan terhitung mulai Tanggal 10 Juli 2024 sampai 10 Desember 2024. Berikut nama Siswa tersebut:
1. Suci Aulia