RAPAT RUTIN INTERNAL / DISKUSI PARA HAKIM PTUN MAKASSAR BULAN FEBRUARI 2023
Kamis, 16 Februari 2023
Kegiatan Rutin Rapat Internal / Diskusi Para Hakim PTUN Makassar Pada Bulan Februari 2023 yang dipimpin Oleh Ketua PTUN Makassar Ibu INDAH TRI HARYANTI, S.H., M.Hum. yang dihadiri oleh Wakil Ketua dan Para Hakim PTUN Makassar bertempat diruang Ketua PTUN Makassar.